Panduan Perjalanan Pulang Pergi Ke Bangkok – Bangkok merupakan Ibukota Thailand yang sejak dulu kala terkenal akan budayanya yang sungguh luar biasa ketimbang negara ASEAN lainnya. Tidak mengherankan jika wilayah tersebut tetap menjadi pusat destinasi wisata terbaik dan terpercaya bagi para pelancong asing. Karena mereka tak pernah kecewa setelah melakukan permainan hingga tiba di rumah masing – masing.
Bangkokbts – Melakukan aktivitas wisata ke Bangkok sah – sah saja bagi mereka yang tidak sibuk bekerja. Namun bagi penikmat wisata sejati, mereka harus menghemat waktu untuk mendapatkan kenangan terindah. Dan untuk itu, di bawah ini telah kami siapkan serangkaian informasi perjalanan pulang pergi ke Bangkok yang dapat dijadikan panduan berharga, di antaranya;
1. Siapkan Barang Bawaan Pribadi
Aktivitas berwisata akan sangat tidak lengkap jika tidak membawa barang bawaan pribadi. Kecuali bagi mereka yang merupakan kalangan Sultan, tentunya hanya bermodalkan ATM untuk menikmati indahnya Bangkok. Secara umum, barang pribadi bisa berupa Handphone, Laptop jika perlu, Kamera, Tripod, pakaian, bekal dan lain – lain. Sebab tidak mudah bagi para wisatawan melupakan barang kesayangannya, sekalipun harga tersebut tidak terlalu mahal. Karena mereka bertujuan untuk mendapatkan pengalaman terbaik saat tiba di Bangkok. Makanya pedoman pertama ini sangat tidak boleh diabaikan.
2. Bawa Uang Sebatas Wajar
Yang kemudian yaitu membawa uang sebatas wajar. Memang benar bahwa nilai mata uang Bangkok tidak terlalu besar jika dibandingkan dengan mata uang Indonesia, China dan negara ASEAN lainnya. Akan tetapi mempersiapkan dana yang cukup dalam hal terbaik saat berwisata. Karena seberapa besar nilai mata uang tak kan ada artinya jika dibelanjakan dengan cara yang salah.Jadi sebaiknya tukar nilai mata uang tersebut pada saat tiba di lokasi. Dengan begitu para wisatawan akan semakin paham bahwa ada banyak sekali barang berharga yang harus dikoleksi secara pribadi maupun buah tangan. Dan tidak hanya itu, mereka bisa merencanakan untuk melakukan aktivitas perjalanan ke tempat yang lebih menjanjikan.
3. Kemasi Alat Kesehatan
Di sisi lain, kemasi juga alat kesehatan pribadi serupa P3K. karena sejatinya masa – masa pandemi COVID-19 memang mulai pudar. Meski begitu menjaga kesehatan dan kondisi pribadi adalah hal terpenting dalam mengitari area baru. Jika tidak, maka mereka akan mendapatkan kesialan yang begitu dalam. Banyak kasus buruk yang telah membuktikan bahwa beberapa pelancong sering terdampar di lokasi wisata. Itu karena mereka menganggap remeh masalah kesehatan. Padahal lokasi Rumah Sakit tidak selalu ada di tempat wisata. Paling tidak mereka harus memahami segala hal buruk yang akan terjadi demi merasakan kenikmatan dalam bepergian.
4. Kuasai Cara Negosiasi Pasar
Dan panduan yang tak kalah pentingnya lagi yakni setiap pelancong harus mampu menguasai cara negosiasi pasar. Karena tak selamanya mereka berkunjung ke Mall dan pusat perbelanjaan terbesar. Diketahui bahwa Bangkok memiliki beragam pasar seperti halnya di Indonesia. Melakukan penawaran terbaik terhadap harga barang akan menambah pengalaman pribadi dalam berbelanja. Karena biasanya nilai harga yang ditawarkan kepada para pelancong lebih mahal dari pada penduduk lokal. Dalam hal ini, peran wisatawan asing harus lebih baik dari pada penjual. Namun setidaknya mereka harus mampu menghemat uang pribadi agar kembali pulang dengan selamat.
Baca juga : Kiat Perjalanan Menuju Bangkok
Begitulah panduan perjalanan pulang pergi ke Bangkok yang dapat kami informasikan. Namun semua itu tergantung bagaimana cara masing – masing pelancong dalam melakukan aktivitas wisata.